Details
Unduh Docx
Baca Lebih Lajut
Laporan PBB tahun 2006: 1,3 miliar orang, yang sama persis dengan populasi Tiongkok, menyumbang sekitar 40% (produk domestik bruto) dari total pertanian di dunia, dan 30% permukaan Bumi – 70% lahan pertanian – sebenarnya digunakan untuk hewan ternak. Dan ini menghasilkan 18% karbon dioksida dan, pada saat yang sama, merupakan sumber polusi air terbesar di sektor ini. Jadi, semua orang di sini bisa melakukannya bersama-sama untuk membantu umat manusia, membantu kita, dan membantu keturunan kita. Dan itu [melalui] promosi vegetarisme (veganisme), dan itu kini kita bisa lakukan bersama-sama.